Radio Muwahiddin

Minggu, 28 Oktober 2012

TANYA JAWAB DENGAN AL-USTADZ DZULQARNAIN M. SUNUSI ( Rodja dan At-Turots)




TANYA JAWAB DENGAN AL-USTADZ DZULQARNAIN M. SUNUSI TENTANGHUKUM MENDENGARKAN RADIO ATAU MENONTON TV RODJA dan HUKUM MENGAMBIL ILMU DARI DAI IHYA AT-TURATS 

HUKUM MENDENGARKAN RADIO ATAU MENONTON TV RODJA

Tanya:
Bolehkah kita mendengarkan Radio atau melihat TV Rodja, yang mana mereka berdakwah mirip atau sama dengan Ahlussunnah??

Jawab:



Saya TIDAK MENASEHATKAN mendengarkan atau melihat TV
Rodja, karena adanya orang-orang didalam radio ini, SEBAHAGIAN MANJAHAJNYA TIDAK BENAR, dan SEBAHAGIANNYA TIDAK JELAS dan Alhamdulillah fasilitas untuk belajar agama sudah sangat banyak dimasa ini

http://statics.ilmoe.com/kajian/users/makassar/Ustadz_Dzulqarnain/Tanya-Jawab-Tentang-Rodja/Hukum_Mendengarkan_Radio_atau_Menonton_Rodja-TV.mp3

------------------------------

HUKUM MENGAMBIL ILMU DARI DAI IHYA AT-TURATS
Tanya:
Ustadz ana punya majalah yang di kelola oleh dai-dai ihya At-Turats, tapi dalam masalah ekonomi saja. Boehkan mengambil ilmu ekonomi dari mereka?

Jawab:
Ini Masalah mengambil ilmu dai ahlul Bid'ah atau orang-orang yang mendukung si at Turats, berada diatas pemikiran mereka, ini adalah dai-dai yang tidak berjalan diatas jalan Sunnah, maka tidak boleh seorang mengambil dari ilmu Sunnah dalam bidang apapun dari orang-orang yang tidak berada diatas sunnah, Bukan berartinya seluruh yang disebut ahlul Bid'ah itu pasti salah, tidak, tapi para Ulama Sepakat untuk memboikot ahlul bid'ah dan tidak menganjurkan manusia belajar, sebab mungkin saja ada hal-hal yang mereka masukkan disela-sela pembahasan mereka yang lain dianggap bagus,
Kemudian dari sisi yang kedua mengenai masalah ilmu ekonomi sekarang, semua orang ingin bicara masalah ekonomi, semuanya ngambil dari para ulama ahlussunnah, ngapain ngambil dari orang-orang yang bermasalah, ilmu apa saja ada dari kalangan para ulama ahlussunnah, ada diterangkan dan tidak perlu seseorang menjatuhkan dirinya kedalam bahaya.

http://statics.ilmoe.com/kajian/users/makassar/Ustadz_Dzulqarnain/Tanya-Jawab-Tentang-Rodja/Hukum_Mengambil_Ilmu_dari_Da_i_Ihya__At-Turats.mp3

2 komentar:

"Dipersilakan untuk menyebarluaskan isi dari blog ini untuk kepentingan da'wah, tanpa tujuan komersil dengan menyertakan URL sumber. Jazakumullohu khairan."